Hadapi Pemilukada Serentak 2024, 14 Petugas PKD Se-Kecamatan Cidaun Di Lantik

Cianjur | antarwaktu.com – Panitia Pengawas Pemilu atau Panwaslu Kelurahan/Desa (PKD) se kecamatan Cidaun Cianjur untuk Pemilukada Serentak tahun 2024 telah dilantik. Pelantikan petugas PKD berlangsung di Gedung Serbaguna Desa Kertajadi Cidaun,Minggu (3/6/2024).

Dalam pelantikan tersebut ada sebanyak 14 PKD menerima sumpah yang dibacakan langsung oleh Ketua etua Panwslu kecamatan Xidaun, Gentar Hadianto yang di ucap ulang oleh para peserta PKD untuk menjalankan tugas dan kewajibannya sebagai anggota Panwaslu desa.

Pada hari yang sama, anggota Panswaslu PKD mendapatkan pembekalan. Berdasarkan Peraturan Bawaslu Nomor 1 Tahun 2021, Panwaslu Desa merupakan petugas yang dibentuk untuk mengawasi penyelenggaraan Pemilu di desa atau kelurahan.

Tampak hadir dalam kegiatan tersebut unsur Forkopimcam Cidaun Ketua MUI, unsur PPK, dan undangan lainnya. (YSF/EC) Editor:Buy

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *