Naas Bocah 5 Tahun di Lamongan ini Tewas Akibat Kesetrum Listrik Jebakan Tikus

Lamongan | antarwaktu.com – Kenzie Mahawira Nasif Setiawan (5 ) Tahun,warga Desa Dibee Kecamatan Kalitengah Kabupaten Lamongan seorang Bocah ,tewas tersengat aliran listrik dari jebakan tikus yang terpasang di sawah.

Kapolsek Kalitengah Iptu Kusnan SH mengatakan, insiden naas yang dialami oleh korban awalnya bermain didepan rumah rumah saat itu ada saudara keisha bocah umur (5) tahun yang menanyakan kepada Ayah korban,Kemudian Ayah Korban mencari anaknya didepan. Rumah dan mengetahui bahwa korban Kenzie Magawira Nasif Setiawan sudah dalam posisi badan telungkup dengan kepala menghadap Utara “, Kata Kapolsek Kalitengah saat dihubungi Selasa (24-7-2024).

Melihat kejadian tersebut,lanjut Iptu Kusnan,saksi Nasif kemudian membawa korban ke puskesmas Kalitengah namun di puskesmas korban sudah dalam keadaan meninggal dunia, akhirnya korban dibawa pulang kerumah duka

Kemudian pihak kepolisian bersama tim medis mendatangi rumah duka dan melakukan pemeriksaan pada tubuh korban Hasilnya pemeriksaan medis mendapati korban meninggal dunia lantaran tersengat aliran listrik jebakan tikus

Hasil Pemeriksaan dari pihak Medis dan Kepolisian : Korban Panjang mayat 105 cm, perawakan sedang ,warna kulit sawo matang ,memakai baju Koko lengan pendek warna oranye, celana panjang setelan Koko warna oranye, kaos singlet putih, celana dalam putih motif merah Pada tubuh korban terdapat luka sengatan listrik di paha kaki kanan ( depan) sepanjang 10 cm, luka sengatan listrik paha kiri 1 cm ,meninggal dunia lantaran tersengat aliran listrik.

Iptu Kusnan menambahkan pihak keluarga membuat pernyataan menolak untuk dilakukan otopsi dan perkara diselesaikan secara kekeluargaan dengan pihak terkait.(Tr)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *