Kehilangan Kendali, Mobil Box Bermuatan Sembako Terbalik di Jl. Pantura Urip Sumoharjo

Bekasi | antarwaktu.com – Telah terjadi Kecelakaan Lalulintas (Laka Lantas) sebuah kendaraan mobil Box yang bermuatan sembako terbalik dengan nopol B 9208 BXS  Jln. Pantura Urip Sumoharjo Cikarang Timur kabupaten Bekasi, Jumat (10/3/2023).

Mobil box tersebut melaju dari arah timur menuju ke arah barat tiba-tiba sopir kehilangan kendali tepat nya di depan PT indo beras unggul.

Sementara Unit Lantas Polsek Cikarang Timur langsung mendatangi tempat kejadian dan Langsung mengevakuasi mobil box tersebut.

Untung nya kejadian peristiwa itu tidak memkan korban hanya sopir mengalami luka ringan.Kemudian personil unit Lantas Polsek Cikarang Timur pun langsung mengatur kemacetan yang sangat panjang hingga 1 Km.

(Yusuf)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *