Lamongan | antarwaktu.com – Maraknya Penipuan Berkedok mengirim link undangan pernikahan namun bertujuan mencari data pribadi pengguna hingga menguras isi rekening tabungan.
Salah satu korban Nomer Hp Wakil Ketua DPRD Lamongan di bajak oleh orang tak di kenal dan di salahgunakan untuk meminta uang
Kejadian bermula saat dia menerima pesan dari orang tak dikenal berisi undangan ,setelah pesan undangan dibuka nomer ponsel lenyap seketika dan tidak bisa dibuka lagi “.
Ia juga menjelaskan nomer yang beralih tersebut di gunakan untuk menipu dan meminta uang 3 juta kepada rekan dan keluarga korban
Darwoto sempat di hubungi oleh sejumlah kerabatnya terkait adanya permintaan uang melalui nomer Hp Miliknya.Ia kemudian menjelaskan ,kalau nomer handphone miliknya diretas oleh orang tidak bertanggungjawab
Sementara korban sudah ganti nomer dan melaporkan kejadian ke layanan provider untuk memblokir nomer yang telah pinda tangan tersebut “kata kasi Humas Anton.
Merasa menjadi korban Darwoto berupaya mengusut modus penipuan yang mencatut dirinyatersebut dan melaporkan kejadian ini ke Polres Lamongan
Ya dihack digunakan untuk menipu dengan meminta sejumlah uang sebesar 3 juta kepada rekan dan keluarga korban “kata kasi HumasPolres Lamongan ,IPDA Anton krisbiantoro
Polisi kini sedang mengembangkan penyelidikan atas atas kejadian yang di alami oleh wakil anggota DPRD Lamongan
Korban baru melapor kejadian Minggu (15-10-2023)